Hello Sobat ! kali ini saya akan memberikan Panduan Belajar Autocad Untuk Pemula tentunya dalam Format Bahasa Indonesia dan pastinya Mudah dimengerti.
Program Autocad adalah program yang sering digunakan oleh para Drafter untuk membuat Gambar 2D maupun Gambar 3D, Namun memang tidak mudah untuk mempelajari Program Autocad, butuh banyak Belajar untuk benar-benar mengusainya.
Untuk Pemula mungkin akan kesulitan ketika menggunakan Program Autocad dikarenakan banyaknya Tool dan Menu yang ada di program tersebut, tapi jangan khawatir disini saya akan berikan Tutorial Autocad secara detail agar mudah di mengerti.
Dibawah ini adalah beberapa Perintah / Command Autocad Yang Sering Digunakan. untuk membuat Gambar 2D.
- Cara Menggunakan Line di Autocad
- Cara Menggunakan Arc di Autocad
- Cara Menggunakan Circle di Autocad
- Cara Menggunakan Ellipse di Autocad
- Cara Menggunakan Polyline di Autocad
- Cara Menggunakan Rectangle di Autocad
- Cara Menggunakan Hatch di Autocad
- Cara Menggunakan Spline di Autocad
- Cara Menggunakan Polygon di Autocad
Dibawah ini adalah beberapa Perintah / Command Autocad Yang Sering Digunakan untuk Mengolah Objek dan Memodifikasi Objek 2D.
- Cara Menggunakan Move di Autocad
- Cara Menggunakan Copy di Autocad
- Cara Menggunakan Scale di Autocad
- Cara Menggunakan Erase di Autocad
- Cara Menggunakan Rotate di Autocad
- Cara Menggunakan Offset di Autocad
- Cara Menggunakan Explode di Autocad
- Cara Menggunakan Mirror di Autocad
- Cara Menggunakan Array di Autocad
- Cara Menggunakan Trim di Autocad
- Cara Menggunakan Fillet di Autocad
- Cara Menggunakan Chamfer di Autocad
- Cara Menggunakan Lengthen di Autocad
- Cara Menggunakan Align di Autocad
- Cara Menggunakan Join di Autocad
Link diatas yang masih belum aktif dikarenakan artikel masih dalam proses pembuatan.
Mungkin sementara hanya itu saja Tutorial Autocad Untuk Pemula yang bisa saya terangkan buat sobat, Tunggu Postingan berikutnya tentang Tutorial Autocad Bahasa Indonesia yang lebih menarik, apabila artikel ini bermanfaat dan berguna jangan sungkan untuk membaginya ke yang lain, dan apabila sobat masih kurang jelas silahkan di pertanyakan lewat komentar sobat dibawah artikel ini.
Mungkin sementara hanya itu saja Tutorial Autocad Untuk Pemula yang bisa saya terangkan buat sobat, Tunggu Postingan berikutnya tentang Tutorial Autocad Bahasa Indonesia yang lebih menarik, apabila artikel ini bermanfaat dan berguna jangan sungkan untuk membaginya ke yang lain, dan apabila sobat masih kurang jelas silahkan di pertanyakan lewat komentar sobat dibawah artikel ini.
0 comments:
Posting Komentar