Sumut Bersiap Sebagai Provinsi Pendidikan Inklusi
Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara (Disdiksu) tengah mempersiapkan deklarasi Sumut sebagai provinsi pendidikan inklusi. Deklarasi ini bertujuan membangun kesadaran publik tentang pentingnya pendidikan inklusi, sekaligus mendorong pertumbuhan sekolah inklusi.
Sekolah inklusi adalah sekolah umum yang menerima ABK (Anak Berkebutuhan Khusus) sebagai siswa.
Kabid Dikdas dan Pendidikan
0 comments:
Posting Komentar